Sumber: intisari online | Editor: Tendi Mahadi
Jadi keringat yang berlebih pada telapak tangan sebenarnya disebabkan karena hipertiroid, bukan jantung lemah.
Penyakit lemah jantung memiliki tanda-tanda yang lain yaitu rasa sesak pada pernapasan, mudah lelah, detak jantung tak teratur, nafsu makan rendah, dan gangguan memori.
Baca Juga: Musim penghujan telah tiba, ini tips agar terhindar dari sakit
Nah, mulai sekarang Anda sudah tidak perlu mempertanyakan lagi apakah telapak tangan berkeringat merupakan tanda sakit jantung.
Akan tetapi jika Anda memiliki gejala-gejala lain yang mengarah pada sakit jantung, tak ada salahnya untuk melakukan pemeriksaan lanjut ke ahlinya. (Lila)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News