kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • LQ45985,97   -4,40   -0.44%
  • EMAS1.222.000 0,41%
  • RD.SAHAM 0.05%
  • RD.CAMPURAN 0.03%
  • RD.PENDAPATAN TETAP 0.00%

Mengenal gastritis, penyakit pada lambung dan penyebabnya


Kamis, 22 Oktober 2020 / 14:35 WIB
Mengenal gastritis, penyakit pada lambung dan penyebabnya
ILUSTRASI. Gastritis adalah penyakit pada lambung akibat peradangan pada lapisan lambung.


Penulis: Virdita Ratriani

Makanan penyebab gastritis

Makan makanan tertentu dan menghindari beberapa jenis makanan dapat membantu orang mengelola gejala gastritis. Makanan yang dapat mengiritasi lambung sehingga memperparah gastritis, antara lain:

  • Alkohol
  • Kopi
  • Makanan asam, seperti tomat dan buah-buahan
  • Jus buah
  • Makanan berlemak
  • Gorengan
  • Minuman berkarbonasi
  • Makanan pedas

Selanjutnya: ​10 Manfaat buah pisang untuk tubuh, baik untuk diet dan ibu hamil

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News




TERBARU
Kontan Academy
Mastering Financial Analysis Training for First-Time Sales Supervisor/Manager 1-day Program

[X]
×