Reporter: Barratut Taqiyyah Rafie | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie
Lantas, bagaimana cara penggunaannya? Berikut 5 langkah penggunaan BioSaliva:
- Pengguna BioSaliva dianjurkan tidak makan dan minum, merokok, berkumur dengan mouthwash selama 1 jam sebelum berkumur. BioSaliva digunakan dengan cara berkumur di bagian tenggorokan dalam.
- Sebelum berkumur, pengguna BioSaliva dianjurkan menarik nafas secara kuat, lalu batuk sedikit untuk mengeluarkan dahak tanpa dibuang.
- Selanjutnya masukan cairan kumur yang tersedia dalam kemasan BioSaliva ke dalam mulut dan mulai berkumur di bagian dalam tenggorokkan.
- Kemudian keluarkan cairan kumur dari dalam mulut ke dalam wadah dan campurkan dengan larutan pencampur yang juga tersedia dalam kemasan.
- Kemudian kocok dan sampel siap dites di laboratorium.
Informasi tambahan saja, dalam satu kemasan BioSaliva terdapat petunjuk penggunaan, satu wadah cairan kumur, satu wadah larutan pencampur, dan satu corong.
Selanjutnya: UPDATE Corona di Jakarta Selasa (7/9) positif 262, sembuh 531, meninggal 13
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News