kontan.co.id
banner langganan top
| : WIB | INDIKATOR |
  • EMAS 1.541.000   21.000   1,38%
  • USD/IDR 15.880   50,00   0,31%
  • IDX 7.196   54,65   0,77%
  • KOMPAS100 1.104   9,46   0,86%
  • LQ45 877   10,80   1,25%
  • ISSI 221   0,74   0,34%
  • IDX30 449   6,10   1,38%
  • IDXHIDIV20 540   5,33   1,00%
  • IDX80 127   1,26   1,00%
  • IDXV30 135   0,57   0,43%
  • IDXQ30 149   1,56   1,06%

Inilah gejala Covid-19 yang tak kunjung sembuh: Long hauler covid


Senin, 01 Februari 2021 / 12:36 WIB
Inilah gejala Covid-19 yang tak kunjung sembuh: Long hauler covid


Sumber: Kompas.com | Editor: Barratut Taqiyyah Rafie

Biasanya, orang yang mengalami infeksi aktif seperti Covid 19, penularannya hilang setelah seminggu atau lebih. Setelah itu, penderitanya mulai pulih. 

Penderita long hauler covid juga jarang mengalami demam berkepanjangan. Hal ini menandakan bahwa mungkin saja Covid 19 tidak menular setelah beberapa bulan setelah pertama kali terinfeksi. 

Infeksi Covid 19 bisa menyebabkan respons peradangan di tubuh, yang dapat menyebabkan serangkaian peristiwa dengan banyak gejala dan hasil yang berbeda. 

Baca Juga: Pasien Covid-19 yang sudah sembuh masih alami gejala virus corona, apa saja?

Sayangnya, saat ini penelitian lebih lanjut perlu dilakukan untuk mengetahui mengapa infeksi virus corona bisa memicu gejala berkepanjangan. 
Barbiuch juga menyarankan orang yang telah dinyatakan positif Covid19 dan mengalami gejala selama 28 hari atau lebih sebaiknya menghubungi dokter. 

"Dokter biasanya akan melakukan pemeriksaan menyeluruh, termasuk kondisi paru-paru, pernapasan, sistem kardiovaskular, dna neurologis," ucapnya. 

Setelah itu, dokter akan menentukan perawatan dan pengobatan terbaik untuk pasien. Pasien juga harus mengonsumsi banyak cairan agar tetap terhidrasi, istirahat yang cukup, mengelila stres, dan menjaga pola makan.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Long Hauler Covid, Gejala Covid19 yang Tak Kunjung Sembuh"
Penulis : Ariska Puspita Anggraini
Editor : Ariska Puspita Anggraini

Selanjutnya: Ini cara memulihkan indra penciuman setelah Covid-19 menurut dokter THT

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News



TERBARU
Kontan Academy
Working with GenAI : Promising Use Cases HOW TO CHOOSE THE RIGHT INVESTMENT BANKER : A Sell-Side Perspective

[X]
×